Sedikit ingin cerita tentang kehidupanku bersama "pers mahasiswa" tercinta. Mereka adalah keluargaku, kehidupanku, dan rumah tempat aku bisa menjadi diriku sekarang. Di sinilah mata penaku tajam menancap, berikut dengan kesetiaan yang tertanam. Aku sama sekali tak ragu mencintai lembaga ini, lembaga yang membesarkanku...
KENYATAAN dan IMPIAN JULI 2011
Juli 27, 2011
Kenyataan dan impian Kenyataan 1. Percakapan 26 Juli 2011 - “selamat bergabung di stasiun tv kami #saluranmasadepan (tv anak spacetoon)” - “3 hr lagi kami telpon untuk tanda tangan kontrak kerja dan perundingan salary.” - “3 bulan training dan diangkat jadi...
Amazing Day
Juli 22, 2011
22 Juli 2011 Haduh, entah aku menyebutnya harus hari apa? hari yang gimana? Kalau berkata sial, rasanya tidak adil untuk hari-hari yang lain, karena mereka tidak diberi nama khusus untuk itu. Apalagi kata-kata sial adalah sebuah konteks negatif, aku tak pernah mau mengatakan...
Bicara cinta adalah bahasa hati, berjuta cara untuk menyampaikannya. Berdoa pada Ilahi adalah kunci utama, mengungkap dengan lisan adalah pembuktian kesungguhan, dan merangkai kata sanjungan menjadi bait syair adalah salah satu cara menyampaikan perasaan. suatu senja aku sedang smsan dengan cintaku, dia yang...
Makna cinta
Juli 21, 2011
Berhentilah menjadi diriku, atau semacamnya. Cukup pertahankan pendirianmu, toh aku menyukainya. Tak perlu berpura-pura menjadi penyair agar bisa mengungkapkan cinta, aku menyukai kesederhaan dan keburukanmu. Seperti aku yang tak menyukai asap rokok, aku tak pernah menyuruhmu menghentikannya, cukup hanya bilang "jangan merokok di...
Andai aku bisa mencaci mungkin itu sudah ku lakukan,, tapi sayang lidahku terlalu halus untuk mengeluarkan kata-kata tajam, kubiarkan perih ini mengoyak bathin sementara jariku terampil menyusun kepingan-kepingan luka menjadi sebuah sajak kekecewaan. ...
"Malam ini terlalu pekat, bahkan untuk meraba isi hati sendiripun aku tak mampu. Gelap, tiada cahaya. Logika sudah tertutupi selimut kekecewaan, yang ada hanya air mata menggenangi sepi, meruntuhkan emosi menjadikanku semakin lemah dan rapuh, tenggelam tanpa mampu berenang mengarungi lautan kepedihan. Aku...
AKU DIHUKUM OLEH SIKAPNYA YANG MEMBUATKU MATI SECARA PERLAHAN-LAHAN Jari ini seakan tak sanggup menggenggam pedih, jiwa ini tak kuasa menelan sakit, bahkan aku lupa cara menangis, karena goresan luka ini tlah kering dan sulit disembuhkan. Biarkan aku mati membawa kepura-puraan bahwa aku...
Kelam rangkul perihku,, tak pernah aku sekecewa ini. Bahkan bunga malampun enggan membagi wanginya untuk sekedar menghapus lukaku. Aku kecewa, tepatnya dikecewakan, dan tak ada lagi yang bisa ku percaya. Angin masuk menghembuskan pedih. Muak membuka mata, karena hanya akan menambah luka yang...
MENGENANG 7thn KEMATIANMU
Juli 19, 2011
Hari ini, 19 Juli 2011 Tepat 7 tahun yang lalu, aku hampir tak sanggup mencari udara Untuk bernapas Ketika harapanku tentang cinta, Harapan tentang janji ‘monyet’ku, Kandas Saat itu pertama kali aku berkata ‘suka’ Pada sahabat dekatku Tentu ketika ia pun menyatakan hal...
Aku baru tau kalau setiap tautan para penyair dan pembuat kata2 bijak itu jarang dikomentari, bukan hanya karena mereka telah menyaring dan membuang semua balasan2 yang tak penting. Tapi karena tak ada yg sanggup membuat kata yg sejajar dengan mereka. sayang, aku belum...
Jujur, aku benci dan muak melihat status-status konyol di facebook atau semacamnya. berikut komentar-komentarnya itu adalah privasi dan aku harus menghargainya aku punya cara sendiri untuk menghargai yaitu dengan sama sekali tak mempedulikannya kata-kata itu banyak, tinggal pintar memilih dan merangkainya bisakah meninggalkan...
Duduk dgn secangkir teh dan roti genji. Memainkan pena di atas kertas, tak perlu komentar. Aku benci politisi yg bermulut busuk, persetan dgn pemuda yg berkonspirasi dan so idealis, aku muak melihat pria pengecut mengemis cinta pd wanita yg jelas2 tak mnyukainya, aku...
Bagiku tak ada yang bernama sahabat, Yang ada hanyalah teman, Teman yang bisa saat ini datang dan hilang sedetik kemudian Sama sepertiku, hanya bisa menjadi teman Tanpa harus bersusah payah mengerti lukamu, Gundahmu dan penderitaanmu Aku bisa duduk melingkar dan tertawa berderai denganmu...
KETIKA AKU BERKATA CINTA
Juli 17, 2011
Sebelumnya aku hendak membuat sebuah kutipan Yang siapa tau namaku terpatri di kolom-kolom terbawah teka teki silang Aku ingin bicara cinta "Cinta hanyalah sebuah kataYang pengertiannya sederhana,tidak seperti apa yang anda pikirkan dan anda katakanatau semacamnya" Aku hendak bercerita, Bahwa cinta itu indah...
GORESAN TINTA DI TAMAN KOTA
Juli 17, 2011
Beberapa orang dewasa berlarian di lapangan basket, Anak kecil berambut ikal bermain kertas lipat, Sepasang suami istri mengayuh sepeda mengitari kolam ikan, Bapak tua tertidur di bawah pohon, lelap Penjaja tahu mengibaskan topi menghilangkan penat Kotak sampah itu berwarna oranye dan biru bersanding...
SAJAK UNTUK SEBUAH JASAD
Juli 17, 2011
Tanah itu masih basah, ketika kudekati perlahan Taburan bunga tercium harum, saat aku duduk menyentuh nisannya Ada yang bergetar Bersamaan dengan suara yang tercekat Tatapan tak bertujuan Memandang yang tak terlihat Derap langkah kaki pelayat menjauhi pusara yang terkubur dalam timbunan luka Aku...
BERTELADAN DARI KISAH AISYAH RADHIYALLAHU ANHA
Juli 16, 2011
Menjadi Muslimah Sejati Meretas Kerikil Menuju Kebahagian Hakiki AISYAH ra Ibunya orang beriman, isteri nabi Muhammad sekaligus putri dari as-sidiq adalah sosok yang pantas diteladani oleh seluruh mu’minah di sepanjang zaman. Ia adalah wanita pemilik kemuliaan yang tak tertandingi Aisyah -lah manusia...
BEBBE ♥My Barbie♥
Juli 02, 2011
Bebbe fose di tempat tidur Hi, ku perkenalkan Bebbe. Dia kawanku, boneka barbie yang selalu setia diajak kemanapun aku pergi. Senang, sedih, lelah, ceria, dalam keadaan apapun Bebbe selalu ada disampingku. Umurnya mungkin seusiaku, tepi dia tetap cantik dan ceria. Bebbe, hanyalah sebuah...
Aya zahir
About Me

Suka menulis, rajin membaca dan gemar menabung. Aktif nge-Blog dari 2010.
Popular Posts
Blog Archive
-
▼
2011
(51)
-
▼
Juli
(19)
- Ceritaku bersama Lembaga Pers Mahasiswa
- KENYATAAN dan IMPIAN JULI 2011
- Amazing Day
- SMS Cinta
- Makna cinta
- CACIAN
- PUTUS ASA
- LUKA
- PERIH
- MENGENANG 7thn KEMATIANMU
- GALAU III
- GALAU II
- GALAU
- SAHABAT
- KETIKA AKU BERKATA CINTA
- GORESAN TINTA DI TAMAN KOTA
- SAJAK UNTUK SEBUAH JASAD
- BERTELADAN DARI KISAH AISYAH RADHIYALLAHU ANHA
- BEBBE ♥My Barbie♥
-
▼
Juli
(19)
Teman Blogger
Diberdayakan oleh Blogger.